detikBaliJumat, 06 Mei 2022 22:18 WIB Polres Kupang Tangkap 5 Pelaku Pemukulan Wartawan, Satu Buron Jajaran Kepolisian Resor (Polres) Kupang Kota akhirnya menangkap lima tersangka pelaku penganiayaan terhadap wartawan Fabi Latuan.