
Aksi Kamisan di Polda Jateng Singgung Suporter Kena Tembak Peluru Karet Aparat
Massa Suporter PSIS dan Kamisan menggelar aksi di Polda Jateng, menuntut keadilan setelah salah satu rekannya tertembak peluru karet oleh polisi.
Massa Suporter PSIS dan Kamisan menggelar aksi di Polda Jateng, menuntut keadilan setelah salah satu rekannya tertembak peluru karet oleh polisi.
Seorang mahasiswa mengaku 'tertembak' saat demo di sekitar Gedung DPR. Saking paniknya, ia sampai tak tahu siapa yang mengantarnya ke rumah sakit.
Seorang pria mengaku dari Bogor dikerumuni massa saat duduk di trotoar Jalan Jatibaru Raya, Tanah Abang. Dia terlihat menunjukkan dua selongsong peluru karet.