
Begini Desain Rumah Bambu di Salatiga, Unik, Sederhana, Tapi Mendunia!
Desain rumah bamboo ini berhasil memenangkan penghargaan Arcasia Architecture Awards (AAA) sebagai residensial terbaik seantero Asia.
Desain rumah bamboo ini berhasil memenangkan penghargaan Arcasia Architecture Awards (AAA) sebagai residensial terbaik seantero Asia.
Desain rumah bambu di Salatiga bisa menjadi contoh pemanfaatan bambu untuk arsitektur rumah yang adem dan luas karena tanpa sekat.