detikJabarKamis, 12 Jan 2023 11:17 WIB Abang Ojol Garut yang Kakinya Membusuk Diobati Pemerintah Muhammad Bagus Hidayatulloh, pengemudi ojek online asal Garut yang kakinya busuk usai tabrakan 2021 lalu, akhirnya diobati.