detikEduMinggu, 01 Jun 2025 15:00 WIB
Pakar BRIN: AI Tak Bisa Gantikan Peran Guru, Bantu Tugas Administratif Bisa
Bill Gates menyatakan AI bisa menggantikan guru, namun pakar BRIN menegaskan peran guru sebagai pendidik dan mentor tak tergantikan oleh teknologi.










































