
Menjajal Pepper Rice Pakai Sirloin Steak di Mazeru
Di Gandaria ada restoran yang menyajikan menu pepper rice, namanya Mazeru. Pepper rice ala Jepang ini memiliki ragam pilihan lauk dengan harga terjangkau.
Di Gandaria ada restoran yang menyajikan menu pepper rice, namanya Mazeru. Pepper rice ala Jepang ini memiliki ragam pilihan lauk dengan harga terjangkau.
Pemuja nasi bisa memuaskan selera di restoran dengan menu pepper rice baru ini. Nasi hangat mengepul bisa dimakan dengan sirloin steak yang juicy.