detikJatimMinggu, 16 Jun 2024 21:45 WIB Polres Kediri Siagakan Tim Antisipasi Takbir Keliling Malam Idul Adha Polres Kediri menyiagakan tim gabungan untuk menghalau warga yang melakukan takbiran keliling di Malam Idul Adha 2024 ini.