detikJabarJumat, 17 Mei 2024 18:19 WIB Mahasiswa Soroti Dugaan Suap yang Seret Ketua KPU Indramayu GMNI Indramayu berunjuk rasa di kantor KPU Indramayu. Mereka mempertanyakan soal isu dugaan suap yang menyeret Ketua KPU Indramayu.