
Bupati Pangandaran Buka Suara soal Proyek TPT Telan 3 Nyawa
Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata angkat suara soal proyek TPT yang longsor dan mengakibatkan tiga pekerja tewas.
Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata angkat suara soal proyek TPT yang longsor dan mengakibatkan tiga pekerja tewas.
Tembok Penahan Tanah (TPT) di Jalan Kabupaten Dusun Tanjungsari, Desa Ciliang, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran, ambruk dan tewaskan tiga pekerja.
Tiga orang kuli bangunan tewas. Mereka tewas saat tertimbun tanah longsor saat tengah menggarap proyek tembok penahan tanah (TPT) di Pangandaran.