
Kombes Murbani Disanksi Demosi 1 Tahun di Kasus Pembunuhan Brigadir J
Kombes Murbani Budi Pitono disanksi demosi selama satu tahun karena ketidakprofesionalan di kasus pembunuhan Brigadir Yoshua alias Brigadir J.
Kombes Murbani Budi Pitono disanksi demosi selama satu tahun karena ketidakprofesionalan di kasus pembunuhan Brigadir Yoshua alias Brigadir J.
Sidang etik Kombes Murbani berlangsung selama 8 jam di ruang sidang Divpropam Polri gedung TNCC lantai 1 Mabes Polri pada Rabu (28/9).
Kombes Murbani Budi Pitono selaku mantan Kabag Renmin Divpropam telah selesai menjalani sidang kode etik di kasus Ferdy Sambo. Dia disanksi demosi satu tahun.