detikNewsKamis, 11 Jul 2019 13:16 WIB KSP: Kerja TNI-Polri Rumit, Wajar Kapolri Minta Tunjangan Naik Kapolri Jenderal Tito Karnavian berharap agar Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan kenaikan tunjangan kinerja untuk TNI dan Polri hingga 100 persen.