
Menjelajah Kopi Jawa Barat di Jabarano Coffee Ubud
Jabarano Coffee hadir di Ubud, menggabungkan kopi khas Jawa Barat dan seni lokal. Nikmati menu otentik dan suasana unik yang menginspirasi.
Jabarano Coffee hadir di Ubud, menggabungkan kopi khas Jawa Barat dan seni lokal. Nikmati menu otentik dan suasana unik yang menginspirasi.
Kawasan Kuta Bali merupakan kawasan padat wisata yang dipenuhi beragam spot nongkrong. Mencari suasana yang tenang bisa didapat jika singgah ke Stuja Coffee.
Bron Cafe bisa jadi salah satu spot untuk jeda sejenak dari hiruk pikuk keramaian Kota Denpasar. Singgah ke sana, traveler dapat menikmati kebun di tengah kota.
Satu lagi tempat ngopi yang estetik di daerah Kintamani, Bangli. Traveler bisa menyeruput segelas kopi dengan view awan bergumpal-gumpal dan Gunung Batur.
Kafe nyentrik yang satu ini berada di Jalan Goutama, Ubud. Desainnya estetik dan mencolok dengan dominasi warna oranye.
Bagi Anda yang ingin mencoba rasanya WFC sambil menikmati suasana Bali, berikut rekomendasi tempat WFC di Bali yang bisa Anda coba.
Traveler pecinta seni bisa memasukkan kafe ini dalam daftar kafe wajib dikunjungi. Suasananya relatif sepi, di sini juga mempunyai koleksi karya seni.
Tak banyak yang tahu, kafe satu ini mempunyai view hutan mangrove yang cantik dan estetik. Namanya Koffietons Mangrove, Tuban.
Di Sanur, Bali terdapat kafe yang dipenuhi bunga. Keistimewaan lainnya, kedai kopi ini berhubungan erat dengan angka sembilan.
Traveler yang berkunjung ke Superlative Gallery nggak hanya bisa keliling menikmati karya seni dan berfoto. Di lantai dua traveler bisa menemukan kafe mungil.