
Jurnalis Tempo Korban Penganiayaan Terima Restitusi dari Terpidana Polisi
Jurnalis Tempo Nurhadi yang menjadi korban penganiayaan oleh polisi saat melakukan peliputan telah menerima restitusi dari para terpidana.
Jurnalis Tempo Nurhadi yang menjadi korban penganiayaan oleh polisi saat melakukan peliputan telah menerima restitusi dari para terpidana.
Dua polisi terdakwa penganiaya jurnalis Tempo Nurhadi divonis 10 bulan penjara. Kedua terdakwa masih pikir-pikir terhadap vonis tersebut.