detikJatimMinggu, 04 Jun 2023 01:01 WIB Gurih Empuknya Tongseng Iga Sapi Porsi Jumbo di Lumajang Rumah makan di Pasirian, Lumajang punya menu spesial namanya tongseng iga sapi jumbo. Cara masaknya pun berbeda karena masih menggunakan cara tradisional.