
Tanam Pohon di Polda Riau, Mentan Puji Program Inovatif Irjen Herry Heryawan
Mentan Andi Amran Sulaiman berkunjung ke Polda Riau dan melakukan penanaman pohon bersama Kapolda Irjen Herry Heryawan.
Mentan Andi Amran Sulaiman berkunjung ke Polda Riau dan melakukan penanaman pohon bersama Kapolda Irjen Herry Heryawan.
Polres Kuansing masuk ke SMKN 1 Teluk Kuantan untuk menggaungkan Green Policing. Polisi membawa pohon dan menanamnya bersama para murid.
Polres Inhu memberikan kado unik kepada pasangan calon Polri dalam sidang pranikah. Kado berupa pohon menjadi simbol penerapan Green Policing di Polres Inhu.
Polda Riau menggencarkan Green Policing hingga ke kalangan anak SD. Murid-murid SD diajak untuk menanam pohon dan diedukasi akan pentingnya pohon.
Green Policing, Green Action, dan Green for Riau merupakan semangat kolaboratif elemen bangsa menuju Bumi Lancang Kuning yang lebih hijau.
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan mengapresiasi 'Green Action' yang dilakukan Kampus Unilak membangun kesadaran kolektif dalam menghijaukan Bumi lancang Kuning.
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan menghadiri 'Green Action' penanaman 300 pohon yang digagas Kampus Universitas Lancang Kuning.
Polda Riau tampil dengan 'wajah' baru. Melalu sejumlah program ungulan, Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan membuat strategi dalam pemolisian yang berkeadilan.
Pemkab Meranti tengah merancang Perda soal pengelolaan mangrove untuk mendukung program Green Policing Polda Riau. Raperda tersebut tinggal disahkan.
Pemberian kado tunas pohon kepada personel berulang tahun kini jadi tradisi di Polda Riau. Tradisi ini dimulai sejak Irjen Herry Heryawan menjabat Kapolda Riau.