
Kabar Baik! Vaksin Pfizer 90 Persen Tangkal COVID-19 pada Anak 5-11 Tahun
Vaksin Pfizer menunjukkan efikasi atau kemanjuran lebih dari 90 persen pada anak usia 5-11 tahun. Hasil ini didapatkan dari uji klinis pada kelompok anak.
Vaksin Pfizer menunjukkan efikasi atau kemanjuran lebih dari 90 persen pada anak usia 5-11 tahun. Hasil ini didapatkan dari uji klinis pada kelompok anak.
Pemerintah Indonesia akan menerima kedatangan vaksin Pfizer sore ini. Berikut fakta-fakta vaksin Pfizer dari efikasi hingga efek sampingnya.
Vaksin COVID-19 Pfizer di Israel ternyata memiliki efikasi hanya 39 persen akibat varian Delta menjadi strain yang dominan.