detikSumbagsel
2 Anak Ditemukan dalam Karung Ternyata Tewas Dipiting Sambil Ditenggelamkan
Dua anak di Bengkulu yang jasadnya ditemukan dalam karung ternyata tewas dipiting sambil ditenggelamkan. Usai bunuh korban, pelaku membuangnya secara terpisah.
Rabu, 23 Apr 2025 10:00 WIB