detikSulselSabtu, 28 Jan 2023 21:40 WIB Desa Ini Hanya Dihuni Sepasang Suami Istri, Begini Aktivitasnya Sebuah desa di Spanyol hanya dihuni oleh sepasang suami istri. Mereka pun tetap beraktivitas seperti biasa, layaknya di desa-desa pada umumnya.