
Menguak 'Harta Karun' Candi Parit Duku di KCBN Muarajambi
Parit Duku termasuk dalam kompleks Candi Muara Jambi yang dilindungi. Candi itu dulunya diduga berfungsi sebagai kompleks stupa.
Parit Duku termasuk dalam kompleks Candi Muara Jambi yang dilindungi. Candi itu dulunya diduga berfungsi sebagai kompleks stupa.
Kemendikbudristek tengah mempersiapkan revitalisasi Kawasan Cagar Budaya Nasional (KCBN) Muaro Jambi. Beragam fasilitas nantinya akan dibangun di sana.
Kawasan Percandian Muarajambi akan mengalami revitalisasi. Kemendikbudristek mengusulkan penambahan anggaran revitalisasi ini di tahun anggaran 2023.
Fenomena sejumlah pohon lain jenis berangkulan di Candi Muara Jambi menarik perhatian peneliti dari Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Jambi.