Libur Natal 2025 jatuh pada 25-26 Desember, menciptakan long weekend hingga Tahun Baru 2026. Ketahui ketentuan cuti bersama untuk ASN dan pekerja swasta.
Jelang libur Nataru 2025, pemerintah membatasi operasional angkutan barang di Pelabuhan Bakauheni mulai tanggal 20 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.
Pemerintah akan menerapkan pembatasan kendaraan selama libur Nataru. Kendaraan angkutan barang tertentu dilarang beroperasi di beberapa jalan tol maupun nontol.
PPPK Paruh Waktu berhak atas tunjangan meski jam kerja lebih sedikit. Gaji dan tunjangan disesuaikan proporsi jam kerja, menjamin kesejahteraan pegawai.
Pemerintah siapkan diskon tiket transportasi umum untuk libur Natal dan Tahun Baru. Diskon berlaku untuk pesawat, kereta, kapal laut, dan penyeberangan.