detikSulselSabtu, 13 Jan 2024 11:30 WIB Langkah Tegas Bawaslu Antisipasi Anggota Parpol Jadi PTPS di Sulsel Bawaslu Sulsel mengidentifikasi seribu lebih pendaftar calon pengawas TPS di Sulsel merupakan anggota Parpol, sehingga dicoret sebagai peserta.