detikJabarRabu, 01 Mar 2023 13:19 WIB Pria di Karawang Bonyok Usai Kepergok Curi Aluminium Seorang pria di Karawang babak belur diamuk massa. Pria berinisial DS (37) ini diamuk warga usai aksinya mencuri puluhan lempengan alumunium kepergok warga.