
Palestina Frustrasi Setelah Ditinggal Arab Lewat Kesepakatan Ibrahim
Lewat Kesepakatan Ibrahim, beberapa negara Arab yang berpengaruh di kawasan Timur Tengah melakukan normalisasi hubungan dengan Israel.
Lewat Kesepakatan Ibrahim, beberapa negara Arab yang berpengaruh di kawasan Timur Tengah melakukan normalisasi hubungan dengan Israel.
Israel dan Kosovo menjalin hubungan diplomatik. Kesepakatan ini ditengahi oleh AS mencakup janji negara mayoritas Muslim itu untuk membuka kedutaan di Yerusalem
Kosovo yang mayoritas penduduknya Muslim ini juga mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel dan akan membuka Kedutaan Besar di sana.