detikFinanceSenin, 17 Des 2018 11:45 WIB
Ekspor Migas November Turun 10,75%
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ekspor minyak dan gas (migas) November mengalami penurunan sebesar 10,75% dibandingkan bulan sebelumnya.
detikFinanceSenin, 17 Des 2018 11:45 WIB
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ekspor minyak dan gas (migas) November mengalami penurunan sebesar 10,75% dibandingkan bulan sebelumnya.
detikFinanceSenin, 17 Des 2018 11:38 WIB
BPS mencatat realisasi ekspor Indonesia pada November mencapai US$ 14,83 miliar. Sementara impor di bulan yang sama tercatat US$ 16,88 miliar. Defisit lagi deh.
detikFinanceSenin, 17 Des 2018 11:35 WIB
Nilai Impor Indonesia turun 4,47% di November dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Nilai impornya US$ 16,88 miliar.
detikFinanceSenin, 17 Des 2018 11:04 WIB
Ekonom PT Bank Central Asia Tbk David Sumual memproyeksi defisit neraca dagang selama November mencapai US$ 398 juta
detikFinanceSabtu, 24 Nov 2018 18:02 WIB
Badan Pusat Statistik (BPS) mengungkapkan saat ini pemerintah Indonesia sedang kebakaran jenggot karena kondisi neraca yang mengalami defisit.
detikFinanceJumat, 16 Nov 2018 16:51 WIB
Defisit migas sepajang 2018 telah mencapai Rp 158 triliun jadi yang terparah sejak 2014.
detikFinanceJumat, 16 Nov 2018 07:18 WIB
Defisit neraca perdagangan disebabkan impor migas yang masih cenderung tinggi. Begini selengkapnya.
detikFinanceKamis, 15 Nov 2018 23:02 WIB
BPS mencatat neraca perdagangan kembali mengalami defisit US$ 1,82 miliar di Oktober 2018. Salah satu penyebabnya karena impor migas masih tinggi.
detikFinanceKamis, 15 Nov 2018 16:36 WIB
BI menaikkan suku bunga acuan demi menarik dana asing.
detikFinanceKamis, 15 Nov 2018 13:49 WIB
BPS menilai neraca perdagangan Indonesia masih mengalami surplus dengan negara-negara maju seperti Amerika Serikat (AS).