detikNewsMinggu, 12 Sep 2021 22:01 WIB Wanti-wanti Aksi Balasan Usai Densus 88 Tangkap Dewan Syuro JI Aksi Densus 88 menangkap Dewan Syuro Jamaah Islamiyah, Abu Rusydan, mendapat perhatian serius. Polisi diwanti-wanti soal kemungkinan aksi balasan.