detikJatengKamis, 08 Jun 2023 11:00 WIB Mbah Asmah Asal Jakbar Hilang 2 Bulan Ketemu di Hutan, ke Mana Saja? Mbah Asmah (73) diselamatkan warga dan polisi Pekalongan, saat terlantar di kawasan hutan ini sudah hilang hampir dua bulan. Ke mana saja Mbah Asmah?