
Nelayan Trenggalek Hilang Saat Melaut, Hanya Ditemukan Perahunya Saja
Kayan (50) warga Desa Tasikmadu, Kecamatan Watulimo, Trenggalek dinyatakan hilang saat pergi melaut. Ia diketahui melaut seorang diri.
Kayan (50) warga Desa Tasikmadu, Kecamatan Watulimo, Trenggalek dinyatakan hilang saat pergi melaut. Ia diketahui melaut seorang diri.
Dua nelayan hilang saat mencari lobster di Teluk Prigi Trenggalek. Tim SAR gabungan diterjunkan untuk melakukan pencarian.
Selama beberapa minggu gelombang laut stabil. Kondisi cuaca yang normal membuat nelayan di Trenggalek yang lama menganggur kembali turun ke laut.
Minat nelayan Trenggalek mengikuti program Bantuan premi Asuransi Nelayan (BPAN) rendah. Dari 9.000 nelayan, hanya 10 persen yang mendaftarkan diri.