
Maaf, Negeri di Atas Awan Gunung Luhur Masih Tutup
Pandemi membuat Negeri di Atas Awan Gunung Luhur tutup. Meski masih tutup, wisatawan tetap nekat buat datang.
Pandemi membuat Negeri di Atas Awan Gunung Luhur tutup. Meski masih tutup, wisatawan tetap nekat buat datang.
Direkorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Banten meminta warga tak merayakan tahun baru di 'Negeri di Atas Awan' di Citorek, Kabupaten Lebak.
Wisata negeri di atas awan Gunung Luhur di Citorek Kidul, Lebak, Banten sedang viral. Ribuan pengunjung pun ramai menyambangi Gunung Luhur akhir pekan lalu.
Gunung Luhur di Lebak, Banten baru-baru ini viral karena keindahannya. Wisatawan berdatangan ke negeri di atas awan Gunung Luhur, memunculkan kemacetan panjang.