WolipopJumat, 23 Agu 2024 17:00 WIB Terinspirasi dari Kylie Jenner, Tren Filler Agar Wajah Tampak Tak Senyum Tren kecantikan terbaru menghilangkan lipatan senyum, terinspirasi selebriti. Namun, banyak yang menyesal setelah prosedur filler, merasa hasilnya tidak alami.