
Keunikan Nasi Liwet Sunda, Disajikan di Kastrol hingga Jadi Tradisi 'Ngaliwet'
Nasi liwet Sunda adalah hidangan istimewa. Nasi gurih ini punya sejumlah fakta menarik, termasuk penyajian khasnya di kastrol hingga menjadi tradisi 'ngaliwet'.
Nasi liwet Sunda adalah hidangan istimewa. Nasi gurih ini punya sejumlah fakta menarik, termasuk penyajian khasnya di kastrol hingga menjadi tradisi 'ngaliwet'.
Resep nasi liwet simple ini bisa langsung dipraktikkan di rumah dengan mudah. Pilih lauk pelengkap yang sesuai seleramu.
Bagi kamu yang mau makan nasi liwet Sunda dengan pemandangan asri, mampirlah ke tempat makan di Subang ini. Kamu bisa makan lesehan di saung sambil bersantai.
Nasi liwet Sunda tak pernah gagal memanjakan selera. Buat makan siang, kamu bisa pesan nasi liwet berlauk lengkap di 5 tempat ini.
Nasi liwet Sunda paling enak dimakan beramai-ramai dengan keluarga. Meski lauknya sederhan tetapi rasanya yang pulen gurih bikin nagih.
Nasi liwet gaya Sunda dengan aneka lauk paling enak dinikmati bareng keluarga. Apalagi jika disusun di atas lembaran daun pisang. Raos pisan!
Sekali-sekali masak hidangan khas Sunda. Ada nasi liwet prkatis bertabur teri pedas. Enak dimakan dengan pepes ikan atau sambal kering hati yang pedas gurih.
Nasi liwet identik sebagai sajian lambang kebersamaan. Dimakan ramai-ramai pakai lauk, sensasi kenikmatannya bertambah!
Nasi liwet merupakan nasi gurih khas Sunda yang digemari banyak orang. Apalagi jika dipadukan dengan ikan peda, tahu tempe, lalapan, hingga sambal pedas sedap.
Sedap! Nasi gurih khas Sunda yang dipadu dengan sambal pedas dan aneka lauk ini paling enak dinikmati siang hari. 7 tempat ini bisa Anda kunjungi, yuk coba!