detikFoodMinggu, 18 Jun 2023 12:00 WIB Unik! Nasi Goreng di Belakang Kota Kasablanka Ini Pakai Bumbu Ulek Dadakan Nasi goreng kaki lima di belakang mall Kota Kasablanka inijadi favorit karyawan kantoran. Rasanya enak karena menggunakan bumbu yang diulek dadakan.