detikHotKamis, 26 Apr 2018 18:04 WIB Personel Power Metal dan Boomerang Melebur di Moody Pop Lama tak terdengar kebisingannya, para personel dari Power Metal dan Boomerang kini punya proyek baru. Beberapa dari mereka melebur menjadi satu di Moody Pop.