detikJatengSelasa, 09 Jul 2024 15:07 WIB
Monyet Berkeliaran di Kalibagor Bikin Resah, Pernah Ambil Bekal Petani
Kemunculan monyet ekor panjang yang berkeliaran di Desa Wlahar Wetan, Kecamatan Kalibagor, Kabupaten Banyumas membuat resah warga.










































