detikInetSenin, 10 Mei 2021 16:00 WIB
Misi SpaceX ke Bulan Terima Pembayaran Dogecoin
SpaceX milik Elon Musk menerima pembayaran menggunakan mata uang kripto Dogecoin untuk misi DOGE-1 ke Bulan di tahun 2022.
detikInetSenin, 10 Mei 2021 16:00 WIB
SpaceX milik Elon Musk menerima pembayaran menggunakan mata uang kripto Dogecoin untuk misi DOGE-1 ke Bulan di tahun 2022.
detikInetJumat, 16 Apr 2021 10:40 WIB
Sampel batuan dari Bulan yang berhasil diboyong China ke Bumi adalah penemuan penting hingga China terpikir untuk membentuk komite khusus untuk menelitinya.
detikNewsJumat, 19 Mar 2021 10:29 WIB
NASA sukses melakukan uji coba roket Sistem Peluncuran Luar Angkasa yang sempat bermasalah. Uji coba dilakukan saat NASA bersiap meluncurkan misi ke Bulan.
detikNewsRabu, 03 Mar 2021 20:13 WIB
Miliarder Jepang Yusaku Maezawa akan membayar seluruh biaya perjalanan, sehingga mereka yang terpilih akan menumpang secara gratis dalam penerbangan ke bulan.
detikNewsRabu, 24 Feb 2021 19:30 WIB
Sepanjang sejarah masa modern, beberapa orang membuat keputusan yang secara teori bisa membebaskan alien pembunuh atau membakar atmosfer bumi.
detikNewsSabtu, 19 Des 2020 18:19 WIB
Tahun 2020 adalah tahun yang melelahkan, mengejutkan dan menakjubkan. Ini adalah kilas balik 12 bulan di tahun 2020 yang dramatis melalui serangkaian foto.
detikNewsKamis, 10 Des 2020 12:22 WIB
Israel meluncurkan proyek Beresheet 2 yang bertujuan mendaratkan sebuah pesawat luar angkasa tanpa awak di Bulan tahun 2024 mendatang.
detikInetSenin, 30 Nov 2020 17:46 WIB
Pesawat Luar Angkasa China Chang'e-5 melakukan pendaratan mulus di Bulan pukul 04.40 waktu setempat. Sejauh ini semua sistem Chang'e-5 dalam kondisi yang baik.
detikInetSelasa, 24 Nov 2020 15:29 WIB
Pesawat robotik China Change 5 meluncur untuk mengambil bebatuan di bulan. Bebatuan tersebut akan dibawa kembali ke Bumi untuk diteliti.
detikInetSelasa, 24 Nov 2020 12:18 WIB
Wahana robotik China Chang'e 5 meluncur ke bulan pada Selasa (24/11) untuk mengambil bebatuan di bulan. Bebatuan itu akan dibawa kembali ke Bumi untuk diteliti.