
PR Palembang Menuju Asian Games: Keamanan dan Fasilitas Difabel
Setelah perusakan Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang memiliki pekerjaan rumah yang cukup besar menjelang Asian Games 2018. Keamanan menjadi fokus.
Setelah perusakan Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang memiliki pekerjaan rumah yang cukup besar menjelang Asian Games 2018. Keamanan menjadi fokus.
Sebanyak 335 kursi di Stadion Gelora Sriwijaya dirusak menjelang Asian Games 2018. Sekretaris Jakabaring Sport Center, Mirza Zulkarnain, menyebut tak masalah.