detikNewsMinggu, 10 Sep 2023 15:02 WIB Hari-hari Terberat Bripka Antoni di Akhir Misi Perdamaian di Afrika Bripka Antoni Joko begitu bimbang menerima kabar orang tuanya meninggal, padahal dia akan pulang ke Indonesia dalam hitungan hari.