detikFoodSelasa, 17 Des 2019 11:30 WIB Pengunjung Ini Geram Makan Mie Jeroan Babi yang Masih Ada Kotoran di Dalamnya Hidangan mie menggunakan jeroan babi, seperti usus populer di China. Tapi pengunjung ini dibuat geram, setelah menemukan kotoran babi di dalam usus pada mie.