detikFoodMinggu, 11 Des 2022 08:30 WIB Di Dalam Gang Ini Ada Mie Ayam Enak, Racikan Mantan Chef Hotel Berbintang Ada salah satu tempat mie ayam enak di Bekasi. Meskipun lokasinya di dalam gang sempit, tetapi rasanya juara karena diracik oleh mantan chef hotel berbintang.