
Momen Menpora Makan Siang sama Rossi, lalu Temani Marquez Ketemu Prabowo
Menteri Pemuda dan Olahraga Erick Thohir menyambut Valentino Rossi dan Marc Marquez di Indonesia. Agendanya makan siang dan bertemu Presiden Prabowo Subianto.
Menteri Pemuda dan Olahraga Erick Thohir menyambut Valentino Rossi dan Marc Marquez di Indonesia. Agendanya makan siang dan bertemu Presiden Prabowo Subianto.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Erick Thohir mengusulkan diadakannya dana pensiun untuk atlet dan pelatih berprestasi.
Anggota DPR Anita Jacoba minta Menpora Erick Thohir perhatikan olahraga sambo. Dia soroti kurangnya dukungan untuk atlet berprestasi di cabang ini.
Menpora Erick Thohir usulkan dana pensiun untuk atlet berprestasi. Dia menilai pentingnya penghormatan bagi atlet yang mengharumkan nama Indonesia.
Presiden Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) Gianni Infantino menilai tak masalah apabila Erick Thohir rangkap jabatan.
Presiden FIFA Gianni Infantino mendukung Erick Thohir yang rangkap jabatan Ketua Umum PSSI dan Menpora. Ia percaya Erick membawa kemajuan sepakbola Indonesia.
Lagi rame dibahas soal Menpora merangkap jabatan jadi Ketua PSSI. Banyak yang bertanya-tanya, boleh nggak sih sebenarnya?
Ketua Umum PP PBF, Irwan Alwi, mendukung langkah Menpora, Erick Thohir, mencabut Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga (Permenpora) Nomor 14 Tahun 2024
Erick Thohir kembali menegaskan statusnya masih sebagai Ketua Umum PSSI hingga 2027, walau kini jadi Menpora. Semuanya masih sesuai statuta.
Menpora Erick Thohir resmi mencabut Permenpora No 14 tahun 2024, yang selama ini menimbulkan polemik di antara stakeholder olahraga Indonesia.