
All England 2021: Agar Praveen/Melati Juara Lagi, Pelatih Siapkan Ini
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti diharapkan bisa mempertahankan gelar juara di All England 2021. Tim pelatih pun mempersiapkan hal ini.
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti diharapkan bisa mempertahankan gelar juara di All England 2021. Tim pelatih pun mempersiapkan hal ini.
Praveen Jordan belum menjalani latihan intens bersama tim bulutangkis di Pelatnas PBSI, Cipayung. Ia masih memulihkan diri.
PP PBSI kembali mengambil keputusan menarik pemainnya dari Swiss Open 2021. Kali ini Anthony Sinisuka Ginting dan dua pasangan ganda yang batal diberangkatkan.
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti menjaga peluangnya untuk lolos ke semifinal BWF World Tour Finals 2020. Mereka membukukan kemenangan pertamanya.
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktaviani tumbang di laga pertama BWF World Tour Finals 2020. Mereka keok dari Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai.
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja menjadi wakil Indonesia di BWF World Tour Finals 2020.
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti melangkah ke semifinal Thailand Open 2021. Mereka mengalahkan pasangan Denmark Mathias Christiansen/Alexandra Boje.
Pelatih ganda campuran Richard Mainaky tak mempersoalkan ranking Praveen Jordan/Melati Daeva yang terperosok di BWF World Tour Final 2020.
Juara bertahan Denmark Open, Melati Daeva Oktavianti, ikhlas tak berangkat ke turnamen untuk mempertahankan gelarnya. Ia lebih memilih sehat.
PBSI Home Tournament ganda campuran sudah menelurkan kampiun. Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti juaranya.