detikBaliJumat, 21 Jul 2023 13:59 WIB Tunawisma Sebatang Kara Ditemukan Tewas di Gudang Kuburan Seorang tunawisma atau gelandangan ditemukan tewas di gudang toilet Setra (kuburan) Badung, Jalan Gunung Welirang, Lingkungan Busung Yeh Kangin, Kota Denpasar.