detikNewsMinggu, 15 Okt 2023 21:31 WIB Nasib Kelanjutan Pimpin DKI, Heru Budi Tunggu Mendagri Masa jabatan Heru Budi sebagai Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta akan berakhir bulan ini. Nasib kelanjutan masa jabatan Heru ini menanti keputusan Mendagri.