detikJabarKamis, 01 Agu 2024 05:30 WIB Memesan Martabak Rating Buruk, Kemasan Bonyok-Adonan Bantet TikToker mencoba martabak dengan rating rendah di aplikasi ojol. Martabak tersebut mendapat banyak ulasan negatif tentang pengemasan, penyajian, dan kualitas.