
Pesan Menyentuh Ronaldo untuk Marcelo yang Gantung Sepatu
Marcelo mengumumkan pensiun dari sepak bola, disertai pesan hangat dari mantan rekan setimnya, Cristiano Ronaldo, yang menghargai perjalanan kariernya.
Marcelo mengumumkan pensiun dari sepak bola, disertai pesan hangat dari mantan rekan setimnya, Cristiano Ronaldo, yang menghargai perjalanan kariernya.
Marcelo, mantan bek Real Madrid, memutuskan pensiun sebagai pemain. Bintang asal Brasil itu mendapat salam perpisahan menyentuh dari Cristiano Ronaldo.
Marcelo memutuskan pensiun dari dunia sepak bola. Cristiano Ronaldo yang merupakan mantan rekan sang bek di Real Madrid tersebut pun memberikan pesan hangat.
Marcelo, umumkan gantung sepatu dari dunia sepak bola. Dalam sebuah video di Instagram, ia mengenang perjalanan kariernya selama menekuni sepak bola.