detikHotKamis, 02 Jun 2022 10:35 WIB 5 Manga Terlaris Sepanjang Pertengahan 2022 Di Jepang, penjualan manga meledak selama beberapa tahun terakhir. Tak hanya berkat anime dan konten-konten pendukung yang hadir selama pandemi.