detikFoodMinggu, 16 Agu 2020 17:00 WIB Modal Rp 30 Ribu Bisa Puas Kulineran Seharian di Solo Punya uang Rp 30 ribu di Jakarta mungkin hanya bisa untuk sekali makan. Lain halnya dengan di Solo, uang Rp 30 ribu bisa buat makan dan jajan seharian. Kenyang!