
Makan 10 Ribu Kalori Setiap Hari, Jawara Makan Ini Badannya Tetap Atletis
Menjadi jawara makan, membuat pria ini mampu menghabiskan makanan dengan 10 ribu kalori dalam sehari. Namun tubuhnya tetap sehat bahkan tampil atletis.
Menjadi jawara makan, membuat pria ini mampu menghabiskan makanan dengan 10 ribu kalori dalam sehari. Namun tubuhnya tetap sehat bahkan tampil atletis.
Tanboy Kun terkenal dengan konten mukbang makanan pedas. Saat buka puasa, ia melahap nugget balado dengan 200 cabe hingga bakso aci mercon yang super pedas!
Makan nasi banyak dengan lauk sedikit sedang tren dilakukan. Tapi ada yang justru melakukan kebalikannya, makan nasi sedikit tapi dengan lauk super banyak.
Apapun yang berlebihan pastilah berdampak negatif, termasuk makan dan minum. Umat muslim dianjurkan tidak bersikap israf yakni berlebihan saat makan dan minum.
Saat libur Natal, banyak orang berakhir makan banyak kolesterol melonjak. Untuk mengatasinya, coba konsumsi 5 makanan terbaik untuk menurunkan kolesterol ini.
Video mukbang kian digemari di India. Banyak kreator konten tunjukkan momen mukbang seperti melahap 4 kg nangka sampai 50 porsi omelet dalam waktu singkat!
Mukbang atau makan dalam jumlah banyak menjadi konten yang banyak diproduksi oleh konten kreator. Ternyata begini pandangan Islam terhadap mukbang.
Youtuber kakak beradik, Jess No Limit dan Jessica Jane saling adu menaikkan berat badan dalam 24 jam. Pemenangnya akan mendapat hadiah Rp 10 juta. Wow!
Seorang pria asal Korea Selatan mengaku tak bisa berhenti makan. Bahkan dalam sehari ia mampu makan sebanyak sepuluh kali.
Badan langsing biasanya dimiliki orang-orang yang mengatur pola makan sehat. Tapi Raina, cewek langsing yang selalu makan dengan porsi kuli alias super banyak.