detikJatengSenin, 21 Agu 2023 19:08 WIB Mahasiswi Ditemukan Meninggal di Kamar Kos Semarang, Mulutnya Berbusa Seorang mahasiswi ditemukan meninggal di dalam kamar kosnya di Semarang. Saat ditemukan mulut korban berbusa dan tangan sudah kaku.