detikEduSenin, 17 Mei 2021 13:32 WIB Kisah Mahasiswa RI Lebaran di Korea : H-1 Lebaran Masih Sidang Tesis Mahasiswa S2 Indonesia di Korea Selatan, Rayhan Hanif, membagikan kisahnya saat berlebaran di Korea Selatan yang tidak pernah mengenal kata hari libur lebaran.