
Art Moments Jakarta Online 3 Buat Pameran Penghormatan pada I Made Wianta
Dua tahun berpulang, Art Moments Jakarta Online 3 memberikan pameran seni tribute atau penghormatan kepada sosok I Made Wianta.
Dua tahun berpulang, Art Moments Jakarta Online 3 memberikan pameran seni tribute atau penghormatan kepada sosok I Made Wianta.
Berikut 5 fakta soal Made Wianta, maestro seni lukis Bali yang lukisan-lukisannya telah mendunia.